Humas UNSIL-Gedung Mandala Unsil, Selasa (02/05/2023) setelah sebelumnya Rektor Unsil melantik dan mengukuhkan Dosen dengan Tugas Tambahan Wakil Rektor, Dekan Fakultas, Direktur Pascasarjana, Ket. SPI, Ka. LPPM, Ka. LPM-PP, Rektor kembali melantik dan mengukuhkan Dosen dengan Tugas Tambahan, sejumlah 124 orang Dosen.
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
Pelantikan ditandai dengan sumpah jabatan dan menghadirkan dua orang saksi, Wakil Rektor Bidang Keuangan dan Umum, Dr. Gumilar Mulya, Drs, M.Pd dan Ka. Biro Keuangan dan Umum, Nana Sujana, Drs, M.Si.
![]() |
Berikut adalah daftar nama dosen dengan tugas tambahan yang dilantik:
Dr. Diana Hernawati, S.Pd., M.Pd. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Redi Hermanto, S.Pd., M.Pd. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Dr. Apip Supriadi, S.E., M.Si. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Dr. Iis Surgawati, Dra., M.Si. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Suyudi, S.P., M.P. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Hendar Nuryaman, S.P., M.P. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Dr. Ir. Nurul Hiron, M.Eng., IPU., ASEAN Eng. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Ir. Acep Irham Gufroni, S.Kom., M.Eng. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Fitriyani Yuliawati, S.IP., M.Si. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Taufik Nurohman, S.IP., M.A. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Sri Maywati, S.KM., M.Kes. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Iseu Siti Aisyah, S.P., M.Kes. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Dr. Yusef Rafiqi, S.Ag., M.M. | Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Biki Zulfikri Rahmat, S.Sos.I., M.E.Sy. | Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum |
Dr. Yusuf Abdullah, M.M. | Wakil Direktur Bidang Akademik dan Kemahasiswaan |
Dr. Nana, M.Pd. | Wakil Direktur Bidang Keuangan dan Umum |
Dr. Romy Faisal Mustofa., M.Pd. | Sekretaris |
Dadan Yogaswara, S.K.M., M.K.M. | Sekretaris |
Dr. Lilis Karwati, Dra., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Masyarakat |
Welly Nores Kartadireja, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia |
Dr. Yusup Supriyono, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris |
Vepi Apiati, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Matematika |
Mufti Ali, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Biologi |
Dr. Ruli As’ari, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Geografi |
Gugum Gumilar, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Ekonomi |
Zulpi Miftahudin, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Sejarah |
Dr. Nanang Kusnadi, S.Pd., M.Pd. | Ketua Jurusan Pendidikan Jasmani |
Rifa’atul Maulidah, S.Pd., M.Pfis. | Ketua Jurusan Pendidikan Fisika |
Dwi Hastuti Lestari Komarlina, S.E., M.Si. | Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan |
R. Lucky Radi Rinandiyana, S.E., M.Si. | Ketua Jurusan Manajemen |
Rd. Neneng Rina Andriani, S.E., M.M., Ak., CA. | Ketua Jurusan Akuntansi |
Noneng Masitoh, Ir., M.M. | Ketua Jurusan Perbankan dan Keuangan |
Tenten Tedjaningsih, Ir., M.Si. | Ketua Jurusan Agribisnis |
Darul Zumani, Ir., M.P. | Ketua Jurusan Agroteknologi |
Ir. Rianto, S.T., M.T. | Ketua Jurusan Informatika |
Ir. Pengki Irawan, S.TP., M.T. | Ketua Jurusan Teknik Sipil |
Ir. Rahmi Nur Shofa, S.T., M.T. | Ketua Jurusan Sistem Informasi |
Ir. Firmansyah Maulana Sugiartana Nursuwars, M.Kom. | Ketua Jurusan Teknik Elektro |
Wiwi Widiastuti, S.IP., M.Si. | Ketua Jurusan Ilmu Politik |
Siti Novianti, S.KM., M.KM. | Ketua Jurusan Kesehatan Masyarakat |
Dr. Lilik Hidayanti, S.KM., M.Si. | Ketua Jurusan Gizi |
Dr. Lina Marlina, S.Ag., M.Ag. | Ketua Jurusan Ekonomi Syariah |
Ai Siti Nurjamilah, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia |
Nita Sari Narulita Dewi, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris |
Satya Santika, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Matematika |
Rinaldi Rizal Putra, S.Pd., M.Sc. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Biologi |
Erwin Hilman Hakim, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Geografi |
Rendra Gumilar, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Ekonomi |
Oka Agus Kurniawan Shavab, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Sejarah |
Iman Rubiana, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Jasmani |
Ahmad Hamdan, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Masyarakat |
Eko Sujarwanto, S.Pd., M.Pd. | Sekretaris Jurusan Pendidikan Fisika |
Jumri, S.E., M.Si. | Sekretaris Jurusan Ekonomi Pembangunan |
Gusti Tia Ardiani, S.E., M.M. | Sekretaris Jurusan Manajemen |
Iwan Hermansyah, S.E., M.Si., Ak., CA. | Sekretaris Jurusan Akuntansi |
Dedeh Sri Sudaryanti, S.E., M.Si. | Sekretaris Jurusan Perbankan dan Keuangan |
Nurul Risti Mutiarasari, S.P., M.Si. | Sekretaris Jurusan Agribisnis |
Yogi Nirwanto, S.Hut., M.P. | Sekretaris Jurusan Agroteknologi |
Ir. Alam Rahmatulloh, S.T., M.T. | Sekretaris Jurusan Informatika |
Yusep Ramdani, M.T. | Sekretaris Jurusan Teknik Sipil |
Ir. Andi Nur Rachman, S.T., M.T. | Sekretaris Jurusan Sistem Informasi |
Andri Ulus Rahayu, M.T. | Sekretaris Jurusan Teknik Elektro |
Muhammad Ali Andrias, S.IP., M.Si. | Sekretaris Jurusan Ilmu Politik |
Yuldan Faturahman, S.KM., M.Kes. | Sekretaris Jurusan Kesehatan Masyarakat |
Taufiq Firdaus Al-Ghifari Atmadja, S.Gz., M.Si. | Sekretaris Jurusan Gizi |
Agus Ahmad Nasrulloh, S.E.I., M.E.Sy. | Sekretaris Jurusan Ekonomi Syariah |
Budi Riswandi, S.Pd., M.Pd. | Unit Penunjang Akademik Perpustakaan |
Muhammad Adi Khairul Anshary, S.T., M.T. | Unit Penunjang Akademik Teknologi Informasi dan Komunikasi |
Dr. Soni Tantan Tandiana, S.Pd. | Unit Penunjang Akademik Bahasa |
Euis Rosidah, S.E., M.Ak. | Unit Penunjang Akademik Pengembangan Karier dan Kewirausahaan Mahasiswa |
Unang, Ir., M.Sc. | Unit Penunjang Akademik Layanan Uji Kompetensi |
Dr. Diar Veni Rahayu, M.Pd. | Koordinator Program Studi Magister Pendidikan Matematika |
Dr. Adam Saepudin, M.Si. | Koordinator Program Studi Magister Agroteknologi |
Dr. Iman Hilman, M.Pd. | Koordinator Program Studi Magister Pendidikan Geografi |
Dr. Riantin Hikmah Widi, M.Si. | Koordinator Program Studi Magister Agribisnis |
Dr. Edy Suroso, S.E., M.Si. | Koordinator Program Studi Magister Manajemen |
Prof. Dr. Wahidin, M.Pd. | Koordinator Program Studi Magister Ilmu Pengetahuan Alam |
Dr. Abdul Mutolib, S.P., M.P. | Koordinator Pusat Penelitian |
Rani Rahman, S.E., M.Ak. | Koordinator Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat |
Irman Firmansyah, SE., M.Si.Ak. | Kepala Pusat Penguatan Studi Literasi dan Publikasi Ilmiah, Hak Kekayaan Intelektual, Paten dan Sertifikat Produk |
Joni, S.EI., M.E.Sy. | Kepala Pusat Studi Halal |
Santiana, S.S., M.Pd. | Kepala Pusat Kerja Sama dan Alumni |
Dr. Sri Tirto Madawistama, S.Pd., M.Pd. | Kepala Pusat Manajemen Inovasi dan Inkubator Bisnis |
Rohmat Gunawan, S.T., M.T. | Kepala Pusat Kajian Pengembangan Teknologi, Informasi, Kolaborasi Industri dan Energi |
Dr. Candra Nuraini , S.P., M.Si. | Kepala Pusat Gender, Disabilitas, dan Kesehatan |
Setio Galih Marlyono, S.Pd., M.Pd | Kepala Pusat Studi Bencana dan Lingkungan Hidup |
Dede Wahyu Firdaus, S.Pd., M.Pd | Kepala Pusat Pemberdayaan Masyarakat, Pembangunan dan Pengembangan Pedesaaan |
Indi Ramadhani, S.E., M.M. | Koordinator Pusat Penjaminan Mutu |
Ai Nur Solihat, S.Pd., M.Pd. | Koordinator Pusat Pengembangan Pembelajaran |
Andy Muharry, S.KM., M.P.H | Kepala Pusat Audit Mutu Internal |
Defri Mulyana, S.Pd., M.Pd | Kepala Pusat Inovasi Pembelajaran, Media Pembelajaran, e-learning, Sumber-sumber Belajar, dan Pengembangan Profesi |
Dr. Mega Nur Prabawati, S.Pd., M.Pd. | Kepala Pusat Pendidikan Karakter, Bimbingan, Konseling, dan Layanan Psikologi |
Dr. Puji Lestari, S.Si., M.Pd. | Kepala Pusat Pengkajian dan Pengembangan Mata Kuliah Wajib Kurikulum (MKWK), dan Mata Kuliah Wajib Institusi (MKWI) |
Edi Fitriana Afriza, S.Pd., M.M. | Kepala Laboratorium Microteaching |
Dr. Nurlaila, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Masyarakat |
Ratu Sarah Pujasari, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Bahasa Inggris |
Siska Ryane Muslim, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Matematika |
Egi Nuryadin, S.Pd., M.Si. | Kepala Laboratorium Pendidikan Biologi |
Ati Sadiah, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Ekonomi |
Resty Agustryani, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Jasmani |
Ely Satiyasih Rosali, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Geografi |
Adita Widara Putra, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Bahasa Indonesia |
Ilham Rohman Ramadhan, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Sejarah |
Ernita Susanti, S.Pd., M.Pd. | Kepala Laboratorium Pendidikan Fisika |
Agi Rosyadi, S.E., M.M. | Kepala Laboratorium Perbankan dan Keuangan |
Undang, Ir., M.Sc. | Kepala Laboratorium Proteksi |
Enok Sumarsih, Ir., M.P. | Kepala Laboratorium Biometrik |
Ir. Aldy Putra Aldya, M.T. | Kepala Laboratorium Bisnis Digital |
Husni Mubarok, S.TP., M.T. | Kepala Laboratorium Dasar Informatika |
Ir. Nur Widiyasono, S.Kom., M.Kom., CEH., CHFI. | Kepala Laboratorium Riset jaringan Komputer, Forensika Digital, dan Internet of Thing |
Dr. Aradea, S.T., M.T. | Kepala Laboratorium Riset Informatika dan Sistem Inteligen |
Iman Handiman, M.T. | Kepala Laboratorium Mekanika Tanah |
Ir. Cecep Muhamad Sidik R, M.T. | Kepala Laboratorium Sistem Informasi |
Ir. Sutisna, M.T. | Kepala Laboratorium Sistem Tenaga Elektrik dan Mesin-Mesin Elektrik |
Dr. Ir. Eka Wahyu Hidayat, M.T. | Kepala Laboratorium Riset Teknologi Multimedia dan Game |
Dr. Ir. Asep Andang, M.T., IPU., ASEAN Eng. | Kepala Laboratorium Sistem Kendali |
Ir. Heni Sulastri, M.T. | Kepala Laboratorium Pemrograman |
Edvin Priatna, M.T. | Kepala Laboratorium Dasar Pemrograman |
Kepala Laboratorium Struktur dan Bahan Konstruksi | |
Rosi Nursani, M.T. | Kepala Laboratorium Manajemen Rekayasa Konstruksi dan Komputasi |
Herianto,S.T., M.T. | Kepala Laboratorium Hidraulika dan Laboratorium Transportasi dan Pemetaan |
Randi Muchariman, S.IP., M.A. | Kepala Laboratorium Ilmu Politik |
Nur lina, S.KM., M.Kes (Epid). | Kepala Laboratorium Kesehatan Masyarakat |
Dr. Prima Endang Susilowati, M.Si. | Kepala Laboratorium Gizi |
Trisna Wijaya, S.E.I., M.E.Sy. | Kepala Laboratorium Ekonomi Syariah |
![]() |
Dalam sambutanya Rektor, Dr. Ir. Nundang Busaeri, M.T., IPU ASEAN Eng, menyampaikan kepada para Wakil Dekan dan Wakil Direktur Bidang Akademik dan Kemahasiswaan harus mampu menciptakan atmosfir akademik yang baik, nyaman, dan kondusif bagi mahasiswa dan dosen. Menyiapkan hal-hal yang terkait akreditasi, Memastikan agar target IKU di unit kerja masing-masing tercapai, memberikan layanan yang terbaik bagi mahasiswa dan alumni.selalu berkoordinasi untuk menyelesaikan berbagai permasalahan yang terkait akademik dan kemahasiswaan. Bersama-sama meningkatkan dan mengembangkan harmonisasi kerja sama skala nasional dan internasional yang berkualitas untuk meningkatkan daya saing institusi menuju world class-university (WCU). Kepada Para Unit Penunjang Akademik (UPA) agar melaksanakan, mengembangkan, mengelola dan memberikan layanan yang terbaik sesuai tugas dan fungsinya. Tak lupa untuk Sekretaris Lembaga dan para Kepala Pusat LPPM dan LPMPP untuk senantiasa memaksimalkan pelaksanaan kegiatan penelitian/pengkajian dan pengabdian pada masyarakat sesuai dengan bidangnya juga pengabdian yang kita lakukan dikenal dan mampu memberikan kontribusi positif bagi kesejahteraan masyarakat dan bangsa Indonesia, juga tak lupa peningkatan kualitas mutu akademik, pengembangan pembelajaran di Unsil harus bisa optimal , sehingga apa yang dituju dari Akreditasi Internasional dapat dicapai secepatnya, terakhir untuk para Ketua Jurusan, Sekretaris Jurusan, Koordinator Program Studi, dan Kepala Laboratorium agar dapat melaksanakan mengelola pendidikan dan mengkomunikasikan ilmu pengetahuan dengan baik kepada mahasiswa agar mereka menjadi sumber daya manusia yang unggul, berkarakter dan mempu berkontribusi untuk kemajuan bangsa Indonesia, sebelum mengakiri sambutanya Rektor mengamanatkan kepada yang baru dilantik agar dapat mengemban Amanah dengan baik, mampu berkolaborasi dan adaptif untuk memajukan Unsil dan memberikan kontribusi untuk pembangunan dan kesejahteraan masyarakat. Kita harus bersama-sama Seia-sekata, sebagaimana peribahasa mengatakan Berat Sama Dijinjing, jangan sampai Banyak Tukang, di Mata dan di Mulut, Sedikit Tukang di Tangan.
Pewarta : Humas Unsil
Laman : www.unsil.ac.id
Instagram : @humas_unsil
Youtube : Universitas Siliwangi