SIDANG TERBUKA SENAT UNIVERSITAS SILIWANGI TASIKMALAYA DALAM RANGKA HARI JADI KE-35 TAHUN DAN WISUDA DIPLOMA, SARJANA DAN PASCASARJANA PERIODE SMT. GENAP T.A. 2012/2013

Kamis, 23 Mei 2013 bertempat di gedung Mandala Universitas Siliwangi Tasikmalaya Rektor Universitas Siliwangi Prof. Dr. H. Kartawan, S.E., M.P. melantik Wisudawan dan wisudawati sebanyak 1.746 orang pada acara Sidang  Terbuka Senat Universitas Siliwangi dalam rangka Hari Jadi Universitas Siliwangi ke-35 tahun dan Wisuda Diploma, Sarjana dan Pascasarjana periode semester Genap Tahun Akademik 2012/2013.
Wisudawan wisudawati yang dilantik pada periode semester Genap Tahun Akademik 2012/2013 yaitu:

  1. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan     1.381 orang
  2. Fakultas Ekonomi                                                 152 orang
  3. Fakutas Pertanian                                                   12 orang
  4. Fakultas Teknik                                                       75 orang
  5. Fakultas Agama Islam                                             5  orang
  6. Fakultas Ilmu Kesehatan                                       15 orang
  7. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik                12  orang
  8. Program Pascasarjana                                            72 orang
  9. Akademi Pariwisata                                                22 orang

Pada Kesempatan ini Rektor melantik wisudawan dan wisudawati /lulusan terbaik, tercepat dan termuda di lanjutkan dengan pelantikan para wisudawan dan wisudawati oleh Dekan Fakultas masing-masing.
lulusanterbaik
IMG_1143 IMG_1146IMG_1151IMG_1197 IMG_1199 IMG_1201 IMG_1204 IMG_1207 IMG_1208 IMG_1238 IMG_1240IMG_1242 IMG_1244 IMG_1246 IMG_1248 IMG_1250 IMG_1254 IMG_1256 IMG_1260 IMG_1266IMG_1275 IMG_1285 IMG_1289 IMG_1312 IMG_1314 IMG_1337 IMG_1343 IMG_1349 IMG_1351 IMG_1355 IMG_1358 IMG_1361IMG_1363 IMG_1367 IMG_1375 IMG_1378 IMG_1379 IMG_1381

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *