EDSA’s Art Show (EAS) merupakan acara besar tahunan yang diselenggarakan oleh ENGLISH DEPARTMENT STUDENTS’ ASSOCIATION (EDSA) /Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP Universitas Siliwangi. Acara tersebut merupakan acara yang mewadahi kreativitas Mahasiswa dan Siswa SMP/SMA/sederajat dalam bidang seni yang bertujuan untuk mewujudkan generasi muda aktif, inovatif, kreatif dan dinamis.
EDSA’s Art Show tahun ini terbagi kedalam 2 konten besar yaitu English Singing Contest (EDSA Idol) dan Reverberation of Art Recital (RoAR).
- English Singing Contest (EDSA Idol)
Lomba menyanyi lagu berbahasa inggris yang terbagi kedalam 2 tahap yaitu Audisi dan Final (Gala Show), acara ini terbagi kedalam 2 kategori yaitu
A. Kategori Siswa (SMP/SMA/Sederajat se-Priangan Timur) dan
B. Kategori Mahasiswa (Mahasiswa UNSIL/luar UNSIL).*Audisi dilaksanakan pada tanggal 28 – 29 November 2015
*Final (Gala Show) dilaksanakan di acara RoAR pada tanggal 11 – 12 Desember 2015 - Reverberation of Art Recital (RoAR)
Merupakan acara inti yang dilaksanakan pada 11 – 13 Desember 2015 yang hampir setiap kontennya hanya di ikuti oleh mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris UNSIL.
-Lomba 6 besar finalis EDSA Idol (Gala Show)
-Pentas Seni (band dan non-band)
-Penampilan Dosen
-Penampilan Guest Star
-Lomba Bazaar
-Fashion Show
-Lomba Foto
-Lomba Tumpeng
-Perayaan Ultah Pend. Bhs. Inggris
-EAS Award
-dll.*Pendaftaran EDSA Idol sebesar Rp.75.000/orang. Dibuka mulai tanggal 9 – 26 Nov 2015.
*Technical meeting EDSA Idol tanggal 26 November 2015
*Pendaftaran bisa dilakukan di stand pendaftaran EDSA’s Art Show (Samping gedung Mandala Unsil), sekretariat EDSA (Gedung ORMAWA FKIP) dan secara online.
*Ketentuan lomba dan informasi lainnya bisa dilihat di blog edsafkipunsil.blogspot.com
CP: 085223848425 (Resna)
089665878026 (Eka)
Humas Unsil